Contoh Program Kebersihan (K3) Lingkungan Sekolah dan Masyarakat
Contoh Program Kebersihan Lingkungan Sekolah dan Masyarakat -- Program kebersihan disekolah mencakup kebersihan kelas, kebersihan lingkungan, tamanisasi sama seperti kebersihan lingkungan di masyarakat umum. Kebersihan adalah sebagian dari iman, demikian Islam mengamanatkan betapa pentingnya kebersihan sehingga dipandang sebagai sebagian dari Iman. Kesadaran akan pentingnya kebersihan perlu diinternalisasikan sejak dini. Pepataha kebersihan tersebut sudah tidak relevan lagi saat ini jika sebatas selogan, lebih dari itu realisasinya yang harus dibuktikan.
Budaya bersih dalam kehidupan masyarakat Indonesia dewasa ini ternyata jauh dari yang kita harapkan. Sampah menjadi problem di kota-kota hampir di seluruh wilayah negeri ini. Perkampungan kumuh, sungai yang dipenuhi dengan sampah, bahkan di tempat-tempat rekreasi yang seyogyanya menjadi tempat yang indah dan nyaman justru sampah kerap mengganggu pemandangan kita. Kepedulian masyarakat untuk menjaga kebersihan jelas sangat kurang.
Sekolah sebagai lembaga yang berperan dalam pewarisan budaya bangsa, tempat di mana anak bangsa dididik dan dilatih untuk menjadi warga negara yang baik, ternyata juga belum sepenuhnya memiliki budaya bersih yang secara terprogram dan terlaksana dengan baik. Padahal sekolahlah yang diharapkan mampu mengemban tugas mulia menjadi pranata lahirnya budaya bersih ini. Dari sekolahlah seharusnya budaya bersih ini dimulai.
Untuk itulah maka melalui program Budaya Kelas Bersih di MTs Nurul Falah Cimahi beritikad dengan sepenuh hati untuk mewujudkan “Budaya Kelas Bersih” sebagai bagian Pendidikan Karakter dan pembiasaan di MTs Nurul Falah Cimahi.
Salah satu ruang lingkup kebersihan di sekolah yaitu:
Ruangan Kelas & Lingkungan Sekolah
Contoh Program Kebersihan Lingkungan Sekolah dan Masyarakat >>>Disini<<<
Demikian artikel tentang Contoh Program Kebersihan (Kebersihan, keindahan dan ketertiban) Lingkungan Sekolah dan Masyarakat semoga bermanfaat. Mari jadikan lingkungan sekolah dan rumah kita, lingkungan yang bersih rapih dan indah sehingga hidup menjadi nyaman dan tentram, aamiin.
Sekolah sebagai lembaga yang berperan dalam pewarisan budaya bangsa, tempat di mana anak bangsa dididik dan dilatih untuk menjadi warga negara yang baik, ternyata juga belum sepenuhnya memiliki budaya bersih yang secara terprogram dan terlaksana dengan baik. Padahal sekolahlah yang diharapkan mampu mengemban tugas mulia menjadi pranata lahirnya budaya bersih ini. Dari sekolahlah seharusnya budaya bersih ini dimulai.
Untuk itulah maka melalui program Budaya Kelas Bersih di MTs Nurul Falah Cimahi beritikad dengan sepenuh hati untuk mewujudkan “Budaya Kelas Bersih” sebagai bagian Pendidikan Karakter dan pembiasaan di MTs Nurul Falah Cimahi.
Salah satu ruang lingkup kebersihan di sekolah yaitu:
Ruangan Kelas & Lingkungan Sekolah
- Lantai: bebas dari sampah, bebas dari debu/kotoran
- Dinding: bebas dari corat-coret
- Meja dan kursi: bebas dari coretan, di kolong meja tidak ada sampah, posisi meja dan kursi tertata rapi sesuai dengan metode pembelajaran.
- Hiasan: tertata rapi, sesuai dengan karakteristik ruangan.
- Papan Informasi:tertata rapi terisi informasi yang diperlukan, bentuk dan ukuran sesuai.
- Fasilitas:tempat sampah, tempat sepatu.
- Sasaran: Ruang Kelas, Ruang Kantor (Kepsek, TU dan Guru), Ruang Laboratorium.
Contoh Program Kebersihan Lingkungan Sekolah dan Masyarakat >>>Disini<<<
Demikian artikel tentang Contoh Program Kebersihan (Kebersihan, keindahan dan ketertiban) Lingkungan Sekolah dan Masyarakat semoga bermanfaat. Mari jadikan lingkungan sekolah dan rumah kita, lingkungan yang bersih rapih dan indah sehingga hidup menjadi nyaman dan tentram, aamiin.
Post a Comment for "Contoh Program Kebersihan (K3) Lingkungan Sekolah dan Masyarakat"
Semoga bermanfaat, silahkan bagikan artikel ini. Mohon berkomentar yang relevan, tinggalkan saran, atau masukannya